- Diupload Pada:
- Kategori:
FinanceFinance - Sistem:
Android - Lisensi:
Freeware - Pengembang:
- Harga:
IDR 0
Download Aplikasi IPOT di Windows dan Android
Saat ini banyak sekali perusahaan broker yang membuat aplikasi yang dapat memudahkan para investor untuk bertransaksi. Kamu dapat download aplikasi IPOT di Android untuk belajar menjadi seorang investor yang sukses.
Tentang Aplikasi IPOT
Aplikasi IPOT merupakan salah satu aplikasi dari Indo Premier Sekuritas yang merupakan broker dengan tampilan yang sederhana sehingga mudah dipahami. IPOT juga merupakan salah satu aplikasi broker yang sudah diawasi oleh OJK sehingga kamu tidak perlu khawatir untuk bertransaksi di dalamnya.
Aplikasi IPOT akan sangat membantu kamu yang memiliki modal awal sedikit namun ingin mencapai banyak profit. Banyak fitur yang dapat kamu mainkan pada aplikasi ini seperti reksa dana, jual beli saham, investasi, hingga jual beli obligasi.
Cara Daftar Aplikasi IPOT
Bagi kamu yang mencoba untuk menggunakan aplikasi IPOT untuk melakukan investasi dan jual beli saham, kamu dapat melakukan pendaftaran dan registrasi dengan beberapa cara sebagai berikut.
- Download aplikasi IPOT melalui link diatas.
- Klik pada menu “Indo Premier Registrasi”
- Masukkan data diri seperti email, NIK, dan nomor handphone
- Masukkan seluruh data diri yang ada secara lengkap dan juga rekening bank yang dimiliki
- Kamu akan diminta melakukan selfie atau swafoto dengan memegang KTP
- Upload foto KTP dan tanda tangan sesuai yang diinginkan
- Selanjutnya kamu aman diberikan tampilan formulir yang telah kamu jsi sebelumnya
- Jika sudah benar bisa klik “Buka Rekening RDN”
- Cek email kamu untuk verifikasi pendaftaran
- Jika RDN kamu sudah siap digunakan maka akan ada email pemberitahuan
Kelebihan dan Kekurangan Aplikasi IPOT
Sebagai sebuah aplikasi, tentunya IPOT Apk juga memiliki beberapa kelebihan dan kekurangan. Berikut ini beberapa kelebihan dan kekurangan aplikasi IPOT
Kelebihan:
- Tampilan antarmuka aplikasi IPOT sangat menarik, sederhana, dan mudah digunakan
- Tools dari aplikasi IPOT sangat lengkap
- Terintegrasi dengan market reksa dana
- Verifikasi mudah dan cepat
- Sering melakukan webinar
- Banyak transaksi seperti investasi, jual beli saham, dan lain sebagainya
Kekurangan:
- Biaya jual beli dari saham IPOT lebih besar dibandingkan aplikasi lainnya
- Aplikasi IPOT sering eror terlebih ketika bursa sedang ramai
- Kinerja produk IPOT sangat lama
Nah, itulah mengenai aplikasi IPOT yang perlu kamu ketahui. Dengan IPOT kamu dapat langsung belajar hingga melakukan transaksi saham maupun investasi.